Archive for Februari 2015
(*post ini berisi sedikit curhatan penulis)
Pernah mendengar tentang soal HOTS? Atau kepanjangannya Higher Order Thinking Skill? Menurut kabarnya, soal-soal UN 2015 akan menggunakan standar soal HOTS. Berdasarkan pernyataan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, Anies R Baswedan.
"Kalau UN hanya menghasilkan low order thinking skill, akan sama saja tidak ada peningkatan. Karena itu, kualitas soal UN akan ditingkatkan" (click to read the news)
Agar pembaca suatu postingan meningkat dan pengunjung blog anda semakin ramai, mungkin anda perlu mencoba membagikannya ke lingkaran anda di Google. Berikut ini adalah cara-cara mudahnya:
1. Masuk ke dashboard Blogger dan pilih menu Google+ lalu centang pada opsi kedua. Setelah dicentang, coba anda membuat sebuah pos baru dan setelah selesai maka akan muncul konfirmasi untuk membagikan post anda di lingkaran Google.
2. Selamat mencoba! Semoga sukses!
Menu Komentar yang saya maksud, tentunya yang ada di Dashboard Blogger. Ketika menu Komentar ini menghilang, kita menjadi kesulitan untuk melihat komentar pembaca yang telah masuk. Oleh karena itu, menu ini sangat penting. Dan, jika menu itu menghilang, berikut ini adalah cara mudahnya untuk menampilkannya kembali.
1. Masuk ke Dashboard Blogger, pilih menu Google+ dan jika opsi ketiga anda di Google+ tercentang, maka hapus centang tersebut.
2. Dan setelah itu, pengaturan baru ini akan secara otomatis tersimpan oleh Blogger. Disaat yang sama, menu Komentar akhirnya muncul kembali ke Dashboard Blogger anda.
3. Selamat mencoba! Semoga sukses!
Masalah pelik yang mungkin cuma terjadi untuk beberapa blogger saja. Baru-baru ini, saya sebenarnya juga mengalaminya. Tapi, akhirnya sekarang sudah bisa teratasi. Pernah juga saya coba cara menampilkan kolom komentar melalui menu Google+ tapi walhasil malah menu Komentar di dashboard Blogger yang berganti menghilang.
Dan berikut ini saya akan berbagi cara lain yang mudah untuk menampilkan kembali kolom komentar yang menghilang.
1. Masuk ke lama Blogger dan pilih menu Setelan lalu Pos dan Komentar seperti gambar dibawah ini.
2. Pada pilihan Komentar, atur agar komentar menjadi tersemat. Ini bertujuan agar kolom komentar bisa kembali muncul di dalam postingan.
3. Lalu jika ingin, pilih Semua Orang untuk "Siapa Yang Dapat Mengomentari?" agar pembaca dari luar atau yang bukan member blog bisa ikut mengomentari postingan anda. Dan, setelah selesai pilih Simpan Setelan.
5. Selamat mencoba, semoga sukses!